Jumat, 25 Mei 2012

Tips Forex Menghindari Kerugian

Dalam bermain forex pasti semua pelaku usaha pernah mendapatkan kerugian, bahkan hal ini sangat rentan kepada orang yang baru belajar forex. Betapa tidak loss atau kerugian sering terjadi kepada orang tidak tau belajar forex.

Berikut adalah Tips untuk menghindari kerugian dalam bermian forex

Stop Loss
dalam trading, memasang stop loss berarti memberi perintah kepada pada server untuk menutup posisi ketika market bergerak berlawanan dengan prediksi kita dan market menyentuh level kesalahan yang sudah bisa di toleransi. Usahakan level stoploss ini disekitar support atau resistance.

Locking
Untuk menghindari kerugian yang lebih besar kita bisa mengunci besarnya kerugian dengan cara membuka posisi baru yang searah dengan market dan berlawanan dengan posisi yang pertama.

Switching
jika posisi yang terbuka sekarang rugi, dan melihat bahwa market benar benar kuat untuk bergerak berlawanan dengan posisi pertama maka segera tutup posisi yang pertama lalu buka dengan searah dengan market berlawanan dengan posisi yang pertama ditutup.

Averaging
Tips ini akan terus membuka posisi baru yang searah dengan posisi awal walaupun market bergerak berlawanan dengan harapan ketika market balik arah walaupun baru bergerak setengah perjalanan, kita bisa menutup semua posisi kita dan jika hasilnya rata rata maka kita telah terhindar dari kerugian.

Itulah tips dari saya utuk menghindari yang namanya kerugian dalam bermain forex, jangan lupa untuk selalu belajar saham agar bisa lebih handal.


INFO2 TERBARU DAN TIPS2 FOREX SILAHKAN KLIK: http://www.tdwclub.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar